Artikel Islam · Aqidah Akhlak · Fikih · Al-Qur'an Hadits · SKI

Pengertian Tasamuh dan Ta'awun Dalam Islam



TASAMUH

Tasamuh menurut bahasa adalah toleransi. Tasamuh menurut istilah adalah "sama-sama berlaku baik, lemah lembut dan saling pemaaf. "Dalam pengertian istilah umum, tasamuh adalah "sikap akhlak terpuji dalam pergaulan, di mana terdapat rasa saling menghargai antara sesama manusia dalam batas-batas yang digariskan oleh ajaran Islam."

Sikap tasamuh perlu dibangun dalam diri setiap individu karena agar tidak terjadi benturan antara keinginan dan kepentingan antar sesama manusia. Dengan tasamuh dapat menjauhkan diri dari sifat kesombongan dan keangkuhan.

TA’AWUN

Ta`awun adalah tolong-menolong antar sesama umat manusia dalam hal kebaikan, supaya saling melengkapi dalam memenuhi kebutuhan pribadi maupun kebutuhan bersama.
Dalam firman-nya Allah menyerukan :
وَتَعَاوَنُوا عَلَى الْبِرِّ وَالتَّقْوَى .  وَلاَتَعَاوَنُوا عَلَى اْلإِثْمِ وَالْعُدْوَانِ وَاتَّقُوا اللهَ إِنَّ اللهَ شَدِيدُ الْعِقَابِ
“Dan tolong menolonglah kamu dalam (mengerjakan) kebajikan dan takwa, dan jangan tolong-menolong dalam berbuat dosa dan permusuhan. Bertakwalah kepada Allah,  sungguh,  Allah sangat berat siksa-nya” {Q.S. al-Ma-`idah/5:2}

INTINE BELAJAR adalah salah satu blog yang membagikan artikel tentang mapel-mapel Agama Islam untuk anda semua khususnya pelajar. Dengan adanya blog ini diharapkan untuk anda sebarkan kepada orang lain.!!! Terima Kasih

Share on Facebook
Share on Twitter
Share on Google+

Related : Pengertian Tasamuh dan Ta'awun Dalam Islam

  • Permulaan Dakwah Nabi Muhammad saw Permulaan Dakwah Nabi Muhammad saw - Nabi Muhammad diangkat sebagai nabi dan Rosul pada tanggal 17 Ramadhan, 13 tahun sebelum hijrah (610 M) ketika Usia beliau genap ta ...
  • Pengertian & Hikmah Iman Kepada Qada dan Qadar Pengertian & Hikmah Iman Kepada Qada dan Qadar - Menurut istilah Islam, yang dimaksud dengan Qadha adalah ketetapan Allah sejak zaman Azali sesuai dengan iradah-Ny ...
  • Perilaku orang yang berpegang teguh pada Al Qur’an Perilaku orang yang berpegang teguh pada Al Qur’an - Al-Qur’an merupakan sumber ajaran Islam yang pertama. Setiap muslim berkewajiban untuk berpegang teguh kepada hukum ...
  • Isi Kandungan Surat Az-Zalzalah Ayat 1-6 Lengkap Isi Kandungan Surat Az-Zalzalah Ayat 1-6 Lengkap - Surat ini juga dinamai dengan Al Zilzal yang berarti goncangan yang dahsyat. [2] إِذَا زُلْزِلَتِ الْأَرْضُ زِ ...
  • Kisah Singkat Islamnya Khadijah Kisah Singkat Islamnya Khadijah - Ketika fajar menjelang, Rasul terakhir bagi umat manusia ini pun bergegas pulang ke rumahnya.Saat bertemu dengan isterinya, Muhammad S ...

0 komentar:

Post a Comment

Silahkan berkomentar sesuai apa yang telah anda baca dengan syarat.
1. Berkomentarlah dengan Relevan
2. Don't Spam
3. No Porn
4. No Sara
5. Jika MELANGGAR komentar akan dihapus